Last Update :5 January, 2002 4:30

Date
Perpustakaan

Katagori

Ratna Megawangi ibu dari 3 orang anak, adalah Doktor di bidang International Food and Nutrition Policy. Dia mengaku sangat tertarik pada kehidupan Sufi .

Antara tahun 1991 hingga 1993 , sambil menunggu suaminya menyelesaikan studi , Ratna melanjutkan Post doktoral program di Tufts University dalam bidang keluarga, dari pelanjutan studi ini dia bersama Prof Marian Zeithlin berhasil menerbitkan hasil penelitian dalam bentuk buku dan diterbitkan oleh United Nation University press, Tokyo pada 1995 , dengan judul Strengthening the family: implications for international Development.

Tak berhenti di situ Ratna, ternyata mempunyai sahabat baik dari pelbagai kalangan Kristen, Hindu Budha dan Yahudi. Menurutnya sufi atau ajaran agama esoterik mengajarkan bahasa universal, common denominator "kalau bahasa ini dimengerti segala perbedaan akan diubah menjadi sebuah kesadaran bahwa seluruh umat manusia intinya adalah satu" kata Ratna .

Pernyataan Ratna tersebutlah yang kemudian amat mewarnai pembahasan buku yang menyoroti sebuah tema yang tengah hangat-hangatnya di Indonesia.

 
 

Contact information :

Roy

Alamat Jln raya Bogor km 31 " Sweet Aminah Art Shop" Cimanggis Depok 16951 , Email ra_hakiem@yahoo.com, Telepon 6221-8712022.